Sony memperkenalkan smartphone terbarunya Xperia E4 di Indonesia, Rabu (11/3). Xperia E4 adalah ponsel pintar yang menyasar anak muda dengan mengandalkan aplikasi musik dan dan kamera.
"Didesain untuk anak-anak muda dengan harga yang sangat terjangkau," kata Ika Paramita, marketing manager Sony Mobile Communications Indonesia.
Smartphone "low-range" tersebut ditujukan untuk remaja usia 15 hingga 20 tahun yang sangat menyukai sosial media dan selfie.
Xperia E4 dibekali kamera utama 5MP dan kamera depan 2MP yang dilengkapi dengan aplikasi milik Sony, seperti Portrait Retouch atau aplikasi lain keluaran Sony.
Sesuai dengan target pasar, Sony Xperia E4 hadir dalam warna hitam dan putih dengan dilengkapi empat pilihan warna cover biru, hijau, kuning dan merah.
Untuk pasar Indonesia, Xperia E4 dilepas dengan harga Rp1.999.000.
Sony Xperia E4 menampilkan layar 5 inci QHD dengan IPS. Perangkat ini juga mengintegrasikan baterai 2300mAh yang diklaim dapat berdaya tahan selama dua hari.
Ponsel ini dilengkapi Prosesor Quad-core 1,3GHz yang memungkinkan pengguna untuk menjalankan aplikasi secara bersamaan.
Selain itu, perangkat dengan Dual SIM ini dilengkapi RAM 1GB dan memori penyimpanan 8GB yang berjalan pada sistem operasi Android KitKat.
full spec
NETWORK Technology
GSM / HSPA
LAUNCH Announced 2015, February
Status Coming soon. Exp. release 2015, March
BODY Dimensions 137 x 74.6 x 10.5 mm (5.39 x 2.94 x 0.41 in)
Weight 144 g (5.08 oz)
SIM Micro-SIM
DISPLAY Type IPS capacitive touchscreen, 16M colors
Size 5.0 inches (~67.4% screen-to-body ratio)
Resolution 540 x 960 pixels (~220 ppi pixel density)
Multitouch Yes, up to 4 fingers
Protection Scratch-resistant glass
PLATFORM OS Android OS, v4.4.4 (KitKat)
Chipset Mediatek MT6582
CPU Quad-core 1.3 GHz Cortex-A7
GPU Mali-400MP2
MEMORY Card slot microSD, up to 32 GB
Internal 8 GB, 1 GB RAM
CAMERA Primary 5 MP, 2592 Ñ… 1944 pixels, autofocus, LED flash
Features Geo-tagging, touch focus, face detection, HDR, panorama
Video 1080p@30fps
Secondary 2 MP, 720p
SOUND Alert types Vibration; MP3, WAV ringtones
Loudspeaker Yes
3.5mm jack Yes
COMMS WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot
Bluetooth v4.1, A2DP, apt-X
GPS Yes, with A-GPS
Radio FM radio with RDS
USB microUSB v2.0
FEATURES Sensors Accelerometer, proximity
Messaging SMS (threaded view), MMS, Email, IM, Push Email
Browser HTML
Java Yes, via Java MIDP emulator
- Active noise cancellation with dedicated mic
- Xvid/MP4/H.265(market dependent) player
- MP3/eAAC+/WAV/WMA/Flac player
- Document viewer
- Photo/video editor
BATTERY Non-removable Li-Ion 2300 mAh battery
Stand-by Up to 696 h (2G) / Up to 653 h (3G)
Talk time Up to 12 h (2G) / Up to 12 h 40 min (3G)
Music play Up to 48 h
MISC Colors Black, White
kesimpulan : menurut mimin, kekurangan kamera belakang nya kurang gede, min 8 mp, terlalu tebal, dan sony UI nya hilang, sepertinya hanya menggunakan beberapa mode dari kitkat UI
kesimpulan : menurut mimin, kekurangan kamera belakang nya kurang gede, min 8 mp, terlalu tebal, dan sony UI nya hilang, sepertinya hanya menggunakan beberapa mode dari kitkat UI
news via suara.com