Isu yang berkembang, Nokia P1, merupakan smartphone yang dirancang dari basic teknologi Sharp Aquos Xx3, namun bagaimanapun Nokia menjamin teknologi yang dibangun pada Nokia P1 merupakan teknologi terbaru dan terhandal saat ini.
Anehnya dengan spesifikasi yang terbilang mentereng, Nokia tidak menyematkan fitur NFC pada Nokia P1, entah kenapa, padahal Fitur teknologi NFC ini sudah banyak digunakan sebagai media transaksi keuangan yg aman di toko ataupun cafe.
Banyak fans Nokia yang menunggu, handset ini rilis. Namun siap-siap saja mereka harus merogoh kocek yang dalam, karena Nokia P1 tergolong smartphone High End yang dipastikan mempunyai nilai jual yang tinggi.
Mari kita simak specifikasi Nokia P1 :
- Octa-Core Snapdragon 835 processor with Adreno 540 GPU
- 5.3-inch (1920 × 1080 pixels) Full HD Sharp IGZO 120Hz display with Corning Gorilla Glass protection
- 22.6MP rear camera with dual-tone LED Flash, Carl ZEISS optics, 4K Video recording
- 6GB , 128GB / 256GB internal memory, expandable memory up to 256GB with microSD
- Android 7.0 (Nougat)
- Front-facing camera
- IP55 / IP57 ratings for dust and water resistance
- Ultrasonic fingerprint sensor
- 4G LTE, dual-band Wi-Fi 802.11ac (MIMO), Bluetooth 4.2 LE, GPS
- 3500mAh battery with Quick Charge 4
source by gsmarena