Perjalanan PERSIB mendapatkan sosok pelatih untuk musim 2011/2012 yang baik sangat sulit. Pengejaran Rahmad Darmawan menjadi Pelatih utama begitu alot, hingga kegagalannya. Alhasil, atas rekomendasi Coach Timnas U-23 tersebut, Persib resmi meminang Drago Mamic yang merupakan mantan pelatih timnas Myanmar. Dengan banyaknya pengalaman melatih tim dari ASIA, Mamic diharapkan mampu beradaptasi dengan atmosfir PERSIB.
Awalnya Mamic menjadi misteri, cara kerja, dan cara dia menangani tim belum terbayangkan, namun di awal conferensi pers kepada publik, Drago tidak memberi garansi jika tim akan juara, tetapi, dengan kerja keras seluruh elemen tim, di penghujung kompetisi tidak ada yang tidak mungkin, ungkapnya.
Kekaguman bobotoh yang pertama, yaitu cara dia menangani pemain dan tim, dia begitu perhatian sekali terhadap kebugaran pemain, bahkan Drago Mamic, sampai mencek satu persatu kelayakan fasilitas Mes PERSIB. Yang kedua, Drago sangat respect terhadap pemain muda, dia selalu menanamkan mental kepada pemain muda untuk berkembang, dengan memberi porsi latihan sama dengan pemain senior atau yang berpengalaman, Yang ketiga dia memberikan menu training yang profesional kepada tim, dengan memperhatikan recovery kebugaran pemainnya, serta memberikan test lemak di otot pemain yang mampu mengukur daya kerja fisik pemainnya.
Yang ketiga, dia sangat teliti terhadap skil, kebiasaan pemain dan mental pemain, dia pelatih yang memperhatikan detil, apa apa yang mempengaruhi permainan tim yang di bangun dari sebuah kolektifitas antar pemain, yang ke empat, Mamic sangat berwibawa, dan pintar mengabil hati pemainnya agar tidak ada pemain yang merasa menjadi bintang, yang kelima dia jenius dalam membangun sebuah tim, bahkan dalam visi membangun sebuah klub, dia membuat tim reserves atau tim B PERSIB adalah sesuatu yang menakjubkan dan mengagumkan, LISENSI Kepelatihan yang dimilikinya benar-benar digunakan dan mengagumkan!
Awalnya Mamic menjadi misteri, cara kerja, dan cara dia menangani tim belum terbayangkan, namun di awal conferensi pers kepada publik, Drago tidak memberi garansi jika tim akan juara, tetapi, dengan kerja keras seluruh elemen tim, di penghujung kompetisi tidak ada yang tidak mungkin, ungkapnya.
Kekaguman bobotoh yang pertama, yaitu cara dia menangani pemain dan tim, dia begitu perhatian sekali terhadap kebugaran pemain, bahkan Drago Mamic, sampai mencek satu persatu kelayakan fasilitas Mes PERSIB. Yang kedua, Drago sangat respect terhadap pemain muda, dia selalu menanamkan mental kepada pemain muda untuk berkembang, dengan memberi porsi latihan sama dengan pemain senior atau yang berpengalaman, Yang ketiga dia memberikan menu training yang profesional kepada tim, dengan memperhatikan recovery kebugaran pemainnya, serta memberikan test lemak di otot pemain yang mampu mengukur daya kerja fisik pemainnya.
Yang ketiga, dia sangat teliti terhadap skil, kebiasaan pemain dan mental pemain, dia pelatih yang memperhatikan detil, apa apa yang mempengaruhi permainan tim yang di bangun dari sebuah kolektifitas antar pemain, yang ke empat, Mamic sangat berwibawa, dan pintar mengabil hati pemainnya agar tidak ada pemain yang merasa menjadi bintang, yang kelima dia jenius dalam membangun sebuah tim, bahkan dalam visi membangun sebuah klub, dia membuat tim reserves atau tim B PERSIB adalah sesuatu yang menakjubkan dan mengagumkan, LISENSI Kepelatihan yang dimilikinya benar-benar digunakan dan mengagumkan!
Tags:
olahraga