Udah makin power full aja ni robot ijo alias OS Android, dan smartphone yang tersemat OS tersebut sudah semakin banyak, dengan spek hardware yang variatif. Tentunya apapun smartphone nya, kita lebih mengutamakan fungsi utamanya, yaitu sebagai alat komunikasi, nah agar komunikasi semakin menyenangkan, kini sosial apps semakin berkembang, bisa berupa chat apps, video apps, phone app, maupun virtual app.
Untuk pengguna android smartphone pemula maupun gadget enthusias, berikut daftar Aplikasi sosial media yang wajib dimiliki. :
1. Whatsapp
Dengan WhatsApp, Agan akan bisa ngirim pesan dan melakukan panggilan dengan cepat, mudah, dan aman secara gratis!
Bingung kan kenapa whatsapp no 1, karena aplikasi whatsapp di android, berjalan menjadi aplikasi background service, meskipun aplikasi nya di tutup, notifikasi whatsapp tetap hidup, dan whatsapp mengkonsumsi RAM smartphone yang sangat kecil, sehingga menjadikan whatsap aplikasi di urutan pertama.
2. Blackberry Messanger (BBM)
BBM bukan hanya untuk BlackBerry smartphone. BBM adalah aplikasi pengiriman pesan GRATIS untuk Android dan ponsel cerdas lainnya. BBM memiliki fitur-fitur unik untuk melindungi privasi Anda dan kontrol penuh pada saat berkomunikasi.
Fitur bbm, terdiri dari ping, bbm group, bbm sticker, bbm channel dan yang lainya. di Indonesia bbm sangat populer, biasanya digunakan untuk berjualan dll.
3. Instagram
Instagram adalah cara sederhana untuk menangkap dan berbagi momen di dunia. Following teman dan keluarga untuk melihat apa yang mereka lakukan, dan menemukan account dari seluruh dunia yang berbagi hal yang Anda sukai. Bergabung dengan komunitas lebih dari 500 juta orang dan mengekspresikan diri dengan berbagi semua momen hari Anda - highlight dan segala sesuatu di antara, juga.
berikut fitur-fitur instagram:
• Posting foto dan video yang Anda ingin menyimpan di profil jaringan Anda. Mengeditnya dengan filter dan alat-alat kreatif, dan menggabungkan beberapa klip menjadi satu video.
• Berbagi beberapa foto dan video (sebanyak yang Anda inginkan!) Cerita Anda. Membawa mereka untuk hidup dengan teks dan gambar alat. Mereka hilang setelah 24 jam dan tidak akan muncul pada profil jaringan atau dalam pakan.
• Kirim pribadi pesan, foto, video dan posting dari umpan langsung ke teman-teman dengan Instagram langsung.
• Seketika berbagi posting Anda ke Facebook, Twitter, Tumblr dan jaringan sosial lainnya.
4. Facebook
Facebook merupakan aplikasi legend, pengganti friendster, dengan tampilah yg dan fitur yang terus berinovasi, satu dari dua orang di dunia memiliki akun facebook, meskipun kadang seseorang bukan pemilik smartphone, Facebook telah menjelma seperti sertifikat wajib seseorang hehehe.
berikut fitur Facebook app;
• Mengetahui apa yang dilakukan teman
• Berbagi pembaruan, foto, dan video
• Mendapat pemberitahuan ketika teman menyukai dan mengomentari kiriman Anda
• Memainkan permainan dan menggunakan aplikasi favorit
5. Twitter
Hampir setiap instansi, tokoh, perusahaan, media memiliki akun twitter secara resmi, bahkan dunia esek-esek pun banyak yang bergerak di twitter, tetapi twitter kini berisi banyak informasi, komunikasi yang lebih luas lagi, dengan twitter kita bisa memperoleh apa yg sedang happening di dunia maya.